Jangan Bersikap Melampaui Batas
Rasulullah shollallahu alaihi wasallam bersabda:
إِيَّاكُمْ وَالْغُلُوَّ؛ فَإِنَّمَا هَلَكَ مَنْ كَانَ قَبْلَكُمْ بِالْغُلُوِّ فِي الدِّينِ
Hindarilah sikap ghuluw (melampaui batas). Sesungguhnya yang membinasakan umat sebelum kalian adalah sikap melampaui batas dalam beragama
(H.R Ahmad)
Al-Imam Ahmad rahimahullah menyatakan:
لاَ تَغْلُوْ فِي كُلِّ شَيْءٍ حَتَّى الْحُبّ وَالْبُغْض
Janganlah kalian bersikap melampaui batas dalam segala sesuatu, bahkan termasuk dalam cinta dan benci
(Masaail Sholih no 204 dan Badaai’u al-Fawaaid, dinukil dalam kitab al-Jami’ li Ulumi al-Imam Ahmad 15/377)